• SMA NEGERI 2 YOGYAKARTA
  • Breakthrough Your Success
KUTIPAN
  • Kecerdasan ditambah dengan karakter merupakan tujuan dari pendidikan sejati. Martin Luther King
  • Hiduplah seolah engkau mati besok. Belajarlah seolah engkau hidup selamanya. Mahatma Gandhi
  • Pendidikan adalah senjata paling mematikan di dunia, karena dengan pendidikan, Anda dapat mengubah dunia. Nelson Mandela
  • DITENGAH PANDEMI COVID 19 JIKA MEMASUKI LINGKUNGAN SMA NEGERI 2 YOGYAKARTA WAJIB MEMAKAI MASKER.. Admin
  • JAGA DIRI DAN KELUARGA ANDA DARI COVID 19. Admin
  • Selalu ada sesuatu yang bisa dipelajari, bahkan bagi seorang master sekalipun.. Master Shifu, Kung Fu Panda 3
  • Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Namun, orang-orang yang terus belajar akan menjadi pemilik masa depan.. Mario Teguh
  • Jangan biarkan siapapun mengatakan kau tidak bisa melakukan sesuatu. Kau bermimpi, kau harus menjaganya. Kalau menginginkan sesuatu, raihlah. Titik.. Chris Gardner, The Pursuit of Happiness
  • Jangan takut pada hari ini. Atau 50 tahun lagi setelah kau menua dan berada di rumah sakit menantikan kematianmu, baru kau akan berpikir.. Rancho, 3 Idiots
  • Cacian yang menyadarkan kekurangan diri dan membuat tersungkur bertaubat lebih baik daripada pujian yang membutakan hati.. Aa Gym
  • Orang yang kuat bukanlah yang pandai bergulat, namun orang yang kuat adalah yang mampu mengendalikan amarahnya.. HR. Bukhari
  • Keberuntungan paling besar didunia ini adalah kamu menyibukkan dirimu dengan perkara-perkara yang lebih utama dan lebih bermanfaat untukmu kelak di hari akhirat.. Ibnu Qayyim
  • Barang siapa yang hidup dalam suatu kebiasaan maka ia akan mati dalam kebiasaan itu. Dan barang siapa yang mati dalam suatu keadaan maka ia akan dibangkitakan dalam keadaan tersebut. Ustad Bachtiar Nasir
Tulisan Terbaru
Upacara dalam Rangka Memperingati Hari Penegakan Kedaulatan Negara Tahun 2023
Upacara dalam Rangka Memperingati Hari Penegakan Kedaulatan Negara Tahun 2023

Rabu, 1 Maret 2023 SMAN 2 Yogyakarta melaksanakan kegiatan Upacara dalam Rangka Memperingati Hari Penegakan Kedaulatan Negara Tahun 2023. Upacara diikuti oleh Bapa

01/03/2023 16:07 - Oleh ADMIN - Dilihat 99 kali
Sosialisasi Kesehatan Reproduksi di Sekolah Ramah Anak
Sosialisasi Kesehatan Reproduksi di Sekolah Ramah Anak

Kamis, 16 Februari 2023 SMAN 2 Yogyakarta bekerja sama dengan Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3AP2) DIY dengan Komisi D DPRD DIY, yang dihadi

16/02/2023 16:26 - Oleh ADMIN - Dilihat 152 kali
UPACARA HARI SENIN SMAN 2 YOGYAKARTA
UPACARA HARI SENIN SMAN 2 YOGYAKARTA

Senin 30 Januari 2023 SMAN 2 Yogyakarta melaksanakan kegiatan Upacara Bendera yang di hadiri oleh Kasatlantas DIY. Upacara diikuti oleh bapak ibu guru, karyaawan d

30/01/2023 09:10 - Oleh ADMIN - Dilihat 216 kali
Silaturahmi dan Studi Banding MKKS SMA DKI. Jakarta dengan MKKS SMA DI. Yogyakarta
Silaturahmi dan Studi Banding MKKS SMA DKI. Jakarta dengan MKKS SMA DI. Yogyakarta

Sabtu 28 Januari 2023 SMAN 2 Yogyakarta mendapat kunjungan Silaturahmi dan Studi Banding dari MKKS SMA DKI. Jakarta dengan MKKS SMA DI. Yogyakarta. Acara ini

30/01/2023 09:00 - Oleh ADMIN - Dilihat 192 kali
SOSIALISASI STUDY LUAR NEGERI SMAN 2 YOGYAKARTA
SOSIALISASI STUDY LUAR NEGERI SMAN 2 YOGYAKARTA

Kamis, 26 Januari 2023 SMAN 2 Yogyakarta melakukan Sosialisasi program studi luar negeri. Acara berlangsung di Hall SMAN 2 Yogyakarta dan  diikuti oleh perwak

26/01/2023 15:45 - Oleh ADMIN - Dilihat 187 kali
Foto Terbaru
SWAB PCR DALAM RANGKA EVALUASI PEMBERLAJARAN TATAP MUKA

SEMARAK PERAYAAN HARI GURU NASIONAL 2021 (BERGERAK DENGAN HATI ,PULIHKAN PENDIDIKAN) SMA NEGERI 2 YOGYAKARTA

Dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional 2021 Bapak ibu guru dan karyawan mengadakan senam pagi bersama dan Lomba Menyanyi.

GIAT PENGHIJAUAN SMADA PEDULI 2021

Dalam rangka hari menanam pohon sedunia, alumni SMA Negeri 2 Yogyakarta (Yasmanda), mengadakan program kegiatan “Giat Penghijauan SMADA PEDULI” penyerahan simbolis penanaman 10.000 pohon. Kegiatan ini dilakukan pada Minggu, 28 November 2021 pukul 7:00-14

SUKSES GELAR VAKSINASI COVID-19 DI SMA NEGERI 2 YOGYAKARTA

Vaksinasi covid 19 ini diadakan pada Hari Sabtu, 02 Oktober 2021 pukul 08.00-12.00 WIB berlokasi di Hall SMA Negeri 2 Yogyakarta.

Video Terbaru